Minuman Favorit Ini Hentikan Penumpukan dan Serangan Asam Urat

Kopi hitam

Kamis, 11 November 2021 – 10:31 WIB

Musikpedia – Serangan asam urat terjadi akibat penumpukan asam urat yang terjadi di persendian, yang membuat rasa sakit tidak tertahankan. Namun sebelum serangan asam urat terjadi di sore atau malam hari, kita bisa mencegahnya di pagi hari dengan pola hidup yang sehat.

Selain menghindari makanan penyebab asam urat, Anda juga bisa meminum minuman yang sehat yang bisa menghentikan serangan tersebut. Salah satunya adalah dengan rutin mengonsumsi minuman favorit ini, yaitu kopi yang bisa mencegah serangan asam urat di malam hari.

Kopi sendiri adalah salah satu minuman yang tidak bisa kita lepaskan dari keseharian, karena mampu membangkitkan tenaga. Tetapi kebanyakan dari kita salah saat mengonsumsi kopi, terutama jika ingin menghentikan asam urat. Dan kesalahan tersebut sangat fatal, karena justru minum kopi bisa membuat asam urat semakin parah. Apa itu? Baca selengkapnya…

Sumber: www.viva.co.id

Related posts